Judul : Build Khaleed Terbaik dan Tersakit di Mobile Legends
link : Build Khaleed Terbaik dan Tersakit di Mobile Legends
Build Khaleed Terbaik dan Tersakit di Mobile Legends
yg
Khaleed masuk dalam kategori hero dengan role fighter terbaik di Mobile Legends.
Hero ini memiliki damage yang besar di early game hingga late game.
Jadi tidak heran, kalau Khaleed sering digunakan dalam permainan mode ranked.
Dan, untuk kalian yang ingin menggunakan hero fighter yang satu ini.
Disini kami ada rekomendasi build tersakitnya. Penasaran? Yuk langsung aja cek!
Build Khaleed Terbaik dan Tersakit
1. Warrior Boots
Pertama, kalian bisa membeli item movement jenis, Warrior Boots.
Di mana, item ini dapat menambahkan atribut berupa +22 physical defense dan +40 movement speed.
Selain itu, Warrior Boots juga memiliki pasif unik yang dapat meningkatkan physical defense sebesar 5 kali.
2. Build Khaleed Terbaik: Blade of the Heptaseas
Selanjutnya, kalian bisa membeli item attack, jenis Blade of the Heptaseas.
Dengan item ini, Khaleed akan menerima tambahan atribut berupa +70 physical attack, +250 HP, dan +15 physical penetration.
Menariknya, item attack ini juga dibekali pasif unik yang dapat memberikan physical damage tambahan setara 100% physical attack.
3. Build Khaleed Terbaik: Bloodlust Axe
Bloodlust Axe adalah item attack ketiga yang cocok digunakan Khaleed pada saat mid game.
Pasalnya, item ini bisa memberikan tambahan atribut berupa +70 physical attack, +10% cooldown reduction, dan +20% spell vamp.
4. Queen’s Wings
Untuk item keempat, kalian bisa menggunakan item defense jenis, Queen’s Wings.
Di mana, item ini dapat menambahkan atribut berupa +15 physical attack, +1000 HP, dan +10% cooldown reduction.
Serta, terdapat pula pasif unik dari Queen’s Wings yang mampu mengurangi damage sebesar 40%.
5. Blade of Despair
Supaya Khaleed memiliki damage yang lebih besar di late game, kalian bisa menggunakan item attack jenis, Blade of Despair.
Dengan item ini, Khaleed dapat menerima tambahan atribut berupa +160 physical attack dan +5% movement speed.
Bahkan, Blade of Despair juga dibekali kemampuan pasif unik yang dapat meningkatkan physical attack sebesar 25% ketika HP di bawah 50%.
6. Immortality
Untuk item terahkir kalian bisa menggunakan Immortality.
Di mana, item defense yang satu ini dapat memberikan tambahan atribut berupa +800 HP dan +40 physical defense.
Di samping itu, pasif unik dari Immortality juga dapat memberikan shield untuk menyerap 300-100 damage selama 3 detik.
Demikianlah Artikel Build Khaleed Terbaik dan Tersakit di Mobile Legends
Anda sekarang membaca artikel Build Khaleed Terbaik dan Tersakit di Mobile Legends dengan alamat link https://drarkgamez.blogspot.com/2021/08/build-khaleed-terbaik-dan-tersakit-di.html
TEMUKAN KAMI